Mengapa FKGI

Perjalanan konservasi Gajah di Indonesia sampai dengan saat ini masih cukup panjang. Berbagai permasalahan kerap timbul antara gajah dengan manusia yang berakibat timbulnya korban di kedua belah pihak.

Untuk itulah Forum Konservasi Gajah Indonesia berdiri untuk memberikan solusi yang diperlukan untuk mendorong terbentuknya kebijakan dan strategi konservasi gajah di Indonesia yang selaras dengan pembangunan yang berkelanjutan, membantu pemegang kebijakan di tingkat daerah dan nasional untuk menyeleraskan rencana pembangunan yang berkelanjutan dengan konservasi gajah di Indonesia, termasuk mencari solusi penyelesaian konflik gajah dan manusia melalui kerjasama lintas institusi dan lembaga, dan langkah langkah penting lainnya.

Baca

85% gajah
berada diluar kawasan konservasi

Fakta

Gajah Sumatera (Elephas maximus) saat ini, terutama seluruh gajah Asia dan sub-spesiesnya, termasuk satwa terancam punah (critically endangered) dalam daftar merah spesies terancam punah yang keluarkan oleh Lembaga Konservasi Dunia –IUCN, termasuk Gajah Sumatera. (Sumber WWF Indonesia)

Baca

Kabar Gajah